Memimpin dan mengawasi pelaksanaan preventive, predictive, dan corrective maintenance untuk seluruh mesin proses dan packaging.
Menangani performa dan reliability mesin seperti UHT / ESL process system, aseptic filling (TETRAPAK, IPI, INTASEP), carton board packer (TETRAPAK, labeler, serta utility equipment (boiler, chiller, compressor, WTP, CIP system).
Melakukan root cause analysis dan menyusun action plan untuk peningkatan reliability dan efisiensi mesin.
Mengembangkan dan melakukan troubleshooting sistem automation & control berbasis PLC, HMI, dan SCADA.
Menyusun dan membaca mengerti tentang P&ID (Piping & Instrumentation Diagram) untuk memahami sistem proses dan modifikasi peralatan.
Mengelola engineering projects termasuk perencanaan, budgeting, pelaksanaan, dan evaluasi hasil proyek (instalasi mesin baru, modifikasi line, atau improvement project).
Mengatur kebutuhan dan pemakaian material, spare parts, dan consumables sesuai dengan kebijakan inventory dan efisiensi biaya.
Menjamin penerapan GMP, 5R, HACCP, safety, dan quality system di area kerja engineering.
Mengembangkan kompetensi dan motivasi tim engineering melalui coaching, training, serta evaluasi kinerja.
Berkoordinasi lintas departemen (Produksi, QA, PPIC, WH dan Utility) untuk memastikan kelancaran operasional dan keberlanjutan produksi.
Menginisiasi dan mengimplementasikan program Continuous Improvement (Kaizen, TPM) untuk peningkatan produktivitas dan efisiensi energi.
Pendidikan minimal S1 / D3 / D4 Teknik Elektro, Teknik Mekatronika, atau Teknik Mesin.
Pengalaman minimal 5 tahun di bidang Engineering, dengan 2 tahun sebagai leader / supervisor, lebih disukai dari industri dairy, beverage, atau FMCG.
Berpengalaman dalam membaca dan memahami P&ID, schematic diagram, dan layout equipment.
Memiliki pengalaman dalam project management (planning, budgeting, execution, reporting).
Memahami proses UHT, aseptic filling, dan carton board packing (contoh : Tetra Pak, IPI, Carton Board Packer).
Memiliki kemampuan analitis dan problem-solving yang kuat, dengan leadership dan team management yang baik.
Terbiasa dengan sistem preventive maintenance, GMP, HACCP, 5R, serta tools continuous improvement.
Bersedia bekerja on-call bila dibutuhkan.
Lamaran kamu akan mencakup pertanyaan-pertanyaan berikut :
#J-18808-Ljbffr
Engineering • Subang, Jawa Barat, Indonesia