Kami mencari seorang Sales Engineer yang bersemangat dan berorientasi pada target untuk memperkuat tim penjualan kami.
Anda akan bertanggung jawab untuk menggabungkan keahlian teknis dengan strategi penjualan untuk memasarkan produk-produk utama kami : Valve, Pompa, dan Solusi Mekanikal lainnya kepada segmen pasar :
Data Center (Sistem Pendingin dan Infrastruktur Pendukung)
Pengalaman : Pengalaman kerja minimal 1 (satu) tahun sebagai Sales Engineer atau Technical Sales, diutamakan yang menjual produk Valve, Pompa, HVAC, atau peralatan mekanikal sejenis.
Pengetahuan Produk : Memiliki pemahaman teknis yang baik mengenai fungsi dan aplikasi Valve dan Pompa .
Kemampuan Sales : Terbukti mampu mencapai target penjualan, membangun dan memelihara hubungan baik dengan klien (konsultan, kontraktor, dan end-user).
Mampu melakukan presentasi teknis produk secara efektif.
Memiliki SIM A dan siap melakukan perjalanan dinas.
Mengidentifikasi peluang bisnis baru dan mengembangkan database klien di segmen Commercial Building, Industri, dan Data Center.
Menyediakan konsultasi teknis dan solusi yang paling sesuai dengan kebutuhan proyek klien, khususnya terkait sistem Valve dan Pompa.
Membuat dan mengajukan penawaran, melakukan negosiasi harga, dan memenangkan proyek.
Bekerja sama erat dengan tim teknis internal dan layanan purnajual untuk memastikan kepuasan pelanggan.
Membuat laporan penjualan, analisis pasar, dan proyeksi secara berkala.
Tunjangan Transportasi dan Operasional
Lamaran kamu akan mencakup pertanyaan-pertanyaan berikut :
#J-18808-Ljbffr
Sales Engineer • Jakarta Barat, Jawa, Indonesia