PT Wellz-In Indonesia mencari seorang pemimpin lapangan yang berkarisma dan bertanggung jawab untuk membangun reputasi premium.
Kepemimpinan & Kontrol
Memiliki kharisma yang kuat dan kemampuan memimpin yang tegas. Mampu mengontrol dan memimpin Mandor / pekerja lapangan dan Subkontraktor dengan disiplin tinggi.
Kepemilikan Proyek (Ownership)
Bertanggung jawab penuh atas keseluruhan proses proyek, dari awal hingga penyelesaian (Start to Finish). Mampu mengelola kualitas, keselamatan, dan anggaran secara terpadu.
Pemahaman Teknis
Kemampuan membaca Gambar Kerja (Drawing) dan memahami Spesifikasi (Spek) dengan sempurna. Mampu mencegah kesalahan konstruksi sejak dini dan memastikan implementasi desain 100%.
Disiplin Waktu & Perencanaan
Wajib menjunjung tinggi etos kerja, kepatuhan waktu (Disiplin Waktu), dan janji. Mampu memahami tahapan konstruksi, melakukan persiapan material dan tenaga kerja secara proaktif untuk menghindari keterlambatan.
Qualification Obligatory & Must (Persyaratan Tetap)
Hanya pelamar yang memenuhi kriteria berikut yang akan diproses :
Skala Proyek : Wajib memiliki pengalaman Proyek Interior dengan Nilai Kontrak (Nilai Proyek) minimal IDR 3.
Lamaran kamu akan mencakup pertanyaan-pertanyaan berikut :
#J-18808-Ljbffr
Site Supervisor • Jakarta Utara, Jawa, Indonesia